Resep Camilan Keripik Tempe Balado Pedas - keripik pedas gak hanya singkong sama kentang atapun makaroni lho . .. tapi kripik tempe juga bisa nih buat camilan . . .
Bahan dan Bumbu Resep Camilan Keripik Tempe Balado Pedas :
- 200 gram tempe
- 500 ml santan
- 500 ml minyak goreng
- 250 gram tepung beras
- bumbu balado / bubuk cabai secukupnya
Haluskan Resep Camilan Keripik Tempe Balado Pedas :
- 2 sdt ketumbar
- 1 sdt garam
- 4 siung bawang putih
CARA MEMBUAT KERIPIK TEMPE :
- Tempe diiris tipis melebar lalu jemur hinga setengah kering.
- Campur aduk rata tepung, santan dan bumbu halus.
- Masukkan tempe ke dalam adonan lalu goreng satu persatu dalam minyak panas hingga kering dan kekuningan,
- angkat dan tiriskan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar